
PENYAMPAIAN HASIL AKHIR VERIFIKASI ADMINISTRASI DOKUMEN PERSYARATAN BAKAL CALON ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH TINGKAT KABUPATEN ENDE
#TemanPemlilih Sabtu (05/08/2023), bertempat di Aula Kantor KPU Kabupaten ende melaksanakan kegiatan penyampaian hasil akhir verifikasi administrasi dokumen persyaratan bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Tingkat Kabupaten Ende kepada Partai Politik peserta Pemilu tahun 2024.
Kegiatan ini di akhiri dengan penyerahan berita acara oleh KPU Kabupaten Ende dan foto bersama.
Bagikan:
Telah dilihat 338 kali